Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2021

Kapolsek Pontanak Barat Pimpin Upacara Secara Virtual Pada Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-93

Gambar
PONTIANAK, Kalbar - Kapolsek Pontianak Barat AKP Muslimin, S.H., dan Wakapolsek AKP Rohmad bersama para Kanit, Panit, Kasie dan perwakilan anggota melaksanakan upacara virtual Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-93, Kamis (28/10/2021). Di tengah pandemi Covid-19 tidak mengurangi kekhusyuan pada pelaksanaan upacara virtual Peringatan Hari Sumpah Pemuda yang dilaksanakan di Ruang Wakapolsek Pontianak Barat, Meski terasa sempit, upacara tetap berlangsung. Tentu sesuai dengan protokol kesehatan dan personil yang terbatas. ujar Kapolsek. Kapolsek Pontianak Barat AKP Muslimin, S.H., yang memimpin upacara mengatakan, dalam upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda yang ke 93, ini kita menghadap ke Laptop melalui saluran yang menyiarkan secara live dengan tema "Bersatu, Bangkit dan Tumbuh". “Ini dilakukan untuk mengantisipasi penyebaran Virus Corona,” kata Kapolsek. Kapolsek mengungkapan juga, upacara virtual ini, sengaja tidak dilibatkan seluruh anggotanya, dikarenakan situasi

Kapolsek Pontianak Barat AKP Muslimin, S.H., Bersama Anggotanya Melaksanakan Kegiatan Kerja Bakti

Gambar
Pontianak Barat, Kalbar – Usai pelaksanaan apel dan olah raga pagi, personel Polsek Pontianak Barat melakukan kegiatan rutin kerja bakti bersama membersihkan halaman dan ruangan Mapolsek Pontianak Barat, Sabtu (23/10/2021). Kerja bakti yang dipimpin langsung oleh Kapolsek AKP Muslimin, S.H.,  ini dilakukan dengan membersihkan jendela, pintu dan kotoran sisa-sisa sampah yang ada di sekitaran Mapolsek serta menebang pohon yang tinggi, ruangan masing-masing unit, serta mengumpulkan barang-barang yang sudah tidak layak untuk dibuang. Menurut Kapolsek Pontianak Barat AKP Muslimin, S.H, melalui Wakapolsek AKP Rohmad, ini adalah salah satu wujud implementasi dari salah satu program Polresta Pontianak Kota dimana kebersihan merupakan cermin pribadi anggota, disamping itu juga untuk mencegah penyebaran virus coron (covid-19). Ia pun berharap agar seluruh anggota melaksanakan kegiatan ini dengan ikhlas dan penuh rasa tanggung jawab, dimana kebersihan sangat penting, sehingga masyarakat yang data

Jaga Kamtibmas Dan Kepatuhan Masyarakat Terhadap Prokes, Personil Polsek Pontianak Melaksanakan Patroli KKRYD

Gambar
PONTIANAK – Untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas, Team Patroli Polsek Pontianak Barat yang dipimpin oleh Pawas Iptu Nursadi melaksanakan Kegiatan Kepolisian Rutin Yang Ditingkatkan (KKRYD), Sabtu malam (23/10/2021) Kegiatan yang dinamakan patroli cipta kondisi kali ini menyambangi beberapa lokasi seperti Komplek perumahan, Cafe, Warnet, Pos kamling, Pasar/Swlayan, Penginapan, Pergudangan dan beberapa titik lainnya yang banyak aktivitas warga serta wilayah yang dianggap rawan akan terjadinya tindak kejahatan. Ipda Muhdariansyah, "Dalam pelaksanaan patroli cipta kondisi kali ini kita juga memberikan teguran dan himbauan kepada pemilik usaha agar mematuhi tentang pemberlakuan PPKM Level 2 di Kota Pontianak , Ujar Muhdariansyah. Sementara Kapolsek Pontianak Barat AKP Muslimin, S.H.,yang berhasil ditemui menjelaskan, "Kami tak bosan-bosan menghimbau kepada masyarakat untuk dirumah saja jika tidak ada kepentingan yang mendesak, kami juga berharap peran Aktif masyarak